Simbolisme Haruki Murakami Seorang perempuan menemukan sebuah batu berbentuk ginjal saat ia sedang berjalan sendirian menyusuri sungai di sebuah pegunungan. Ia seorang dokter penyakit dalam, sehingga ia bisa memastikan bentuk batu itu memang menyerupai ginjal saat ia menggenggamnya, menyentuh-nyentuhnya, merasakannya. Ia kemudian membawa batu itu bersamanya dan meletakkannya di meja kerjanya, sebagai “oleh-oleh” sekaligus penindih…
Tag: haruki murakami
Kutipan Favorit dari Haruki Murakami di Buku ” What I Talk About When I Talk About Running”
Kepada siapa saja yang tengah belajar menulis, aku sarankan untuk membaca buku Haruki Muramai yang berjudul What I Talk About When I Talk About Running. Banyak kutipan yang menjadi favoritku di sana. Murakami berhasil menjalin ikatan metafora antara lari (maraton), menulis, dan kehidupan. “First there came the action of running, and accompanying it there was this…
Cerpen Haruki Murakami: The Wind Cave (Segera Diterjemahkan)
When I was fifteen, my younger sister died. It happened very suddenly. She was twelve then, in her first year of junior high. She had been born with a congenital heart problem, but since her last surgeries, in the upper grades of elementary school, she hadn’t shown any more symptoms, and our family had felt…
Cerpen Haruki Murakami: Kino
Penerjemah Ika Yuliana. Sumber: Ceruk Aksara LAKI-LAKI itu selalu duduk di tempat yang sama, di bangku terjauh di ujung meja bar. Ketika tempat itu kosong, tentu saja, tapi bangku itu nyaris tidak pernah ditempati. Barnya jarang penuh sesak, dan tempat duduk itu adalah yang paling tersembunyi sekaligus paling tidak nyaman. Tangga di belakangnya membuat atapnya…
Cerpen Haruki Murakami: Monyet Shinagawa
Penerjemah: Tamtomo Priyo Adi Wanita itu kesulitan mengingat namanya sendiri. Biasanya masalah ini terjadi saat ada orang yang tiba-tiba menanyakan namanya. Di butik, misalnya. Saat hendak mengukur jahitan untuk gaunnya, pramuniagawati akan bertanya, “Nama Anda, Bu?” lalu sekejap pikirannya buyar. Ia mengakalinya dengan mengeluarkan surat izin mengemudi, lalu perlahan membaca tulisan yang tertera pada kolom…