Staycation di Sahira Butik Syariah Hotel, Paledang

Jauh-jauh hari sudah kurencanakan jadwal staycation berikutnya. Pasalnya waktu itu ada promo yang sedikit curang. Sahira Butik Syariah Hotel di Paledang, Bogor jadi pilihan. Oh iya, Sahira Butik Hotel ini lokasinya beda lho dengan The Sahira Hotel. Baca Juga: Pengalaman Staycation di The Sahira Hotel, Bogor Kenapa sedikit curang? Waktu itu ada promo diskon 50%…

Pengalaman Staycation di The Sahira Hotel Bogor

Berkat Epic Sale Traveloka beberapa waktu lalu, aku jadi memiliki pengalaman staycation di The Sahira Hotel, Bogor. Aku mendapat kesempatan menginap di hotel yang berada di Tanah Sareal itu hanya dengan sekitar 130 ribu rupiah, dari harga normal, sekitar 700 ribuan. Murah banget ‘kan? The Sahira Hotel adalah hotel syariah, jadi hanya pasangan yang sudah…

Libur Natal Bersama Keluarga ke Tambak, Banyumas

Sudah direncanakan jauh-jauh hari, libur Natal kemarin, aku bersama keluarga pergi ke Tambak, Banyumas. Sedikit yang tahu, bahwa kampung leluhurku berada di sana. Setelah kakek dan nenekku meninggal, di sana masih ada bukde dan bulik, bersama banyak sepupu. Entah benar atau tidak, menurut orang tuaku silsilahku sampai ke Singa Ndanu, yang lebih dikenal sebagai Syekh…

Menengok Minangkabau Tempo Dulu di KBA Jorong Tabek

  Sejumlah buku tersusun rapi di rak. Tampak beberapa anak-anak dan remaja duduk manis membaca buku di rumah begonjong di Jorong Tabek itu. Lewat jendela dunia, mereka menganali berbagai macam hal—dan dari jendela Rumah Pintar itu angin khas Talang Babungo yang sejuk menyapa mereka semua.

Liburan Tahun Baru ke Lombok, Kenapa Enggak?

Seru juga membaca cerita Akarui Cha tentang Lombok. Lombok memang enggak ada habisnya kalau dikorelasikan dengan tempat liburan atau berwisata. Apalagi sebentar lagi tahun baru. Pasti banyak orang yang liburan tahun baru ke Lombok. Aku jadi ingat perjalanan terakhirku ke Lombok. Bulan Ramadhan tahun lalu. Aku ke Lombok pada dasarnya karena tugas. Di sana aku melaksanakan…

1 10 11 12 13 14 31